Monday, 14 June 2010

Topologi Jaringan


Bismillah, Topologi jaringan adalah, hal yang menjelaskan hubungan geometris antara unsur-unsur dasar penyusun jaringan, yaitu node, link, dan station. Topologi jaringan dapat dibagi menjadi 5 kategori utama seperti di bawah ini.
Setiap jenis topologi di atas masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan. Pemilihan topologi jaringan didasarkan pada skala jaringan, biaya, tujuan, dan pengguna.

Selamat mencoba, jangan lupa untuk meninggalkan komentar Anda untuk postingan saya. "..Tiada kesan tanpa komentar Anda.."

Sumber : Wikipedia 

No comments:

Post a Comment

Silahkan komentarnya gan